Sunday, March 11, 2012

THE BLUE OCEAN


Buat aku terjatuh didalamnya, berenang bersama kehidupan diantaranya,
Dengan biru yang meluas. 
Ada catatan langit tergambar disana,
Terukir jelas, ketika warnanya beriring sama biru atau sedikit biru gelap atau keputihan.
Kemudian....
Apakah menjadi masalah ketika kedalaman sudah tidak bisa lagi terukur oleh kepandaian manusia.
Apakah menjadi masalah ketika lautan mulai meluas,
Mencairkan segala yang telah membeku.
Aku diam,
Diam sebegitu lama memandangi sembari berpikir.
Bagaimana jika benar nantinya akan menjadi masalah.
A ah entahlah aku tidak sepandai itu menjawab pertanyaan.



0 comments: